stimulasi anak

Sensory for kids: Yuk kenalan dengan sistem vestibular!

Apakah anak ayah bunda sudah pernah bermain perosotan? Apa yang anak rasakan saat meluncur ke dari perosotan? Jawabannya, ada sebagian anak yang merasakan “geli” diperutnya, ada sebagian yang merasa pusing. Ada juga sebagian yang merasa takut karena kecepatan perubahan posisi tubuh, namun ada juga yang merasa senang saat mendapatkan kecepatan perubahan posisi tubuhnya. Kondisi lainnya […]

Sensory for kids: Yuk kenalan dengan sistem vestibular! Read More »

Sensory for kids: Yuk Kenalan dengan Sistem Taktil!

Apakah ada diantara anak Ayah Bunda yang suka merasa jijik ketika memegang lem colek? apakah ada yang merasa tidak suka berjabat tangan? atau adakah yang tidak suka dipeluk? atau teman-teman justru suka sekali memegang benda-benda tertentu? senang mengutak atik lego atau mainan konstruksi? atau ada yang tidak suka menginjak pasir di pantai atau justru suka

Sensory for kids: Yuk Kenalan dengan Sistem Taktil! Read More »

Meningkatkan Atensi Anak dengan Autisme melalui Kegiatan Motorik Halus

Atensi atau perhatian adalah kondisi dimana seseorang mampu secara sadar memusatan seluruh aktivitas individu terhadap suatu objek yang berada di lingkungan sekitarnya. Pada umumnya atensi yang dimiliki anak dengan autisme sangat minim, sehingga kondisi tersebut perlu dilatih agar anak bisa lebih meningkatkan konsentrasinya. Dengan konsentrasi yang baik anak akan mampu fokus pada pekerjannya dan mengerjakan tugas sesuai dengan

Meningkatkan Atensi Anak dengan Autisme melalui Kegiatan Motorik Halus Read More »

Bermain yang Ideal untuk Si Kecil

Masa lima tahun pertama kehidupan seorang anak erat kaitannya dengan masa bermain. Pada usia ini anak terlihat banyak menggunakan mainan dan mengksplore benda di sekitarnya untuk dijadikan alat permainan, baik saat main sendiri, orangtua, saudara dan teman seusianya. Tidak hanya dengan menggunakan peralatan tertentu, namun tren bermain dengan gadget dan aplikasi permainan juga menjadi kegiatan

Bermain yang Ideal untuk Si Kecil Read More »

Ayah Bunda, Yuk Ajak Anak Mengenal Sensori Proprioseptifnya!

Proprioseptif adalah otot dan persendian yang diaktifkan dengan kontraksi dan gerak otot tersebut. Ternyata otot dan persendian ditubuh kita adalah salah satu indera yang penting juga loh ayah bunda.   Indera ini berada didalam tubuh manusia sehingga keberadaan alat indera ini tidak terlihat dan seolah-olah dianggap kurang penting dibanding alat indera yang ada diluar tubuh kita

Ayah Bunda, Yuk Ajak Anak Mengenal Sensori Proprioseptifnya! Read More »